Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer
Website Instan

4 Aplikasi Speed Test Internet Terbaik untuk Android

4 Aplikasi Speed Test Internet Terbaik untuk Android
Di Posting Oleh : Admin
Kategori : Android Aplikasi Cara Chek internet Blog Tutorial, Teknologi dan Kesehatan: Mangaip Blog | Berita Terkini dan Terbaru: Terbaru.co.id | Watch Or Download Latest Movie: Filmer Film

DAFTAR ISI

  • Aplikasi Speed Test Internet Android
  • Penutup
  1. Speedtest.Net Apk
  2. nPerf Apk
  3. Meteor Apk
  4. Fast Apk
Di playstore sendiri terdapat banyak sekali aplikasi dengan fungsi untuk mengetest kecepatan internet dan pastinya dengan fitur yang berbeda-beda. Nah, tetapi aplikasi speed test manakah yang terbaik untuk digunakan diperangkat Android?

Aplikasi Speed Test Internet Android

Aplikasi speed test biasanya diguanakn menguji kecepatan koneksi internet dengan cara menguji Ping, Upload dan Download. Tetapi ternyata ada beberapa aplikasi yang menampilkan cara yang berbeda dan ahkan memberi fitur lain yang menarik. berikut adalah rekomendasi aplikasi speed test terbaik untuk android yang dapat kalian coba gunakan.

Speedtest.Net Apk

Mungkin Aplikasi Speedtest.net merupakan layanan yang pertama kali terlintas di pikiran ketika membahas seputar tes kecepatan internet. Layanan ini sudah ada cukup lama, dan selalu berkembang untuk melihat kecepatan internet pada smartphone yang setiap kali juga berkembang pesat.

Speedtest.Net dapat melakukan pengetesan kecepatan koneksi internet menggunakan menguji Ping (Latency), kecepatan Upload,

nPerf Apk

Aplikasi yang kedua yaitu nPerf. Aplikasi ini sangat menarik dan memiliki beberapa cara untuk menguji speed atau kecepatan koneksi internet. Kalian dapat melakukan speed test biasa seperti (Ping, Upload, dan Download), Browsing test yaitu menelusuri situs dengan browser, dan streaming test yaitu untuk menonton video online. dan juga bisa kesemuanya sekaligus.

Fitur lain yang tidak kalah menarik dari aplikasi nPerf ialah dapat melihat cakupan wilayah koneksi internet dari provider beserta kualitas kecepatan koneksi kalian. terdapat maps atau peta dengan wilayah berwarna sesuai kualitas kecepatan koneksi internet.

Baca Juga : Aplikasi untuk Mempercepat HP Android Ampuh Terbaik
Jadi aplikasi ini dapat memberikan pengalaman dan wawasan yang sedikit lebih luas dari pada hanya menguji kecepatan koneksi saja. nPerf ialah salah satu aplikasi speed test terbaik Android. DOWNLOAD

Meteor Apk

Aplikasi selanjutnya yakni meteor apk. aplikasi juga tidak kalah menarik dengan aplikasi lainnya. sama halnya seperti nPerf, Meteor juga menawarkan fitur lain selain uji kecepatan internet. tes pada koneksi internet memang dilakukan dengan cara standar. Test Ping, Upload dan Download. tetapi pada saat hasil test muncul, Meteor akan memberikan wawasan lain kepada kalian.

Meteor akan menunjukkan perkiraan pengalaman penggunaan kecepatan di beberapa aplikasi yang terinstall di perangkat android. Misalnya seperti aplikasi Facebook, YouTube, Twitter dan lain sebagainya. kalian juga dapat menambah aplikasi pilihan lain didalam daftar.

Selain fitur menarik tersebut, Meteor juga memiliki desain aplikasi yang keren dan elegant. Oleh karena itu, aplikasi ini layak disebut aplikasi speed test terbaik pada perangkat Android. DOWNLOAD

Fast Apk

Aplikasi Fast merupakan aplikasi uji kecepatan koneksi internet yang dibuat Netflix. Aplikasi ini cukup unik di bidangnya. Karena mengusung berbagai fitur dan yang ada disini hanya tes download saja.

Alasan yang disebut oleh Netflix ialah sebagian kegiatan yang orang lakukan di internet adalah download. membuka slah satu situs berarti mendownload data pada situs tersebut misal teks, gambar, dan menonton video online juga termasuk.

Netflix sebagai penyedia layanan video streaming mempunyai kepentingan sendiri di dalam urusan download. maka dari itulah aplikasi Fast fokus pada fungsi tersebut. Karena itulah proses uji kecepatan koneksi internet di aplikasi fast berjalan ringan dan cepat. Namun sayangnya, Netflix diblokir oleh beberapa provider. Tetapi kalau kalian masih bisa menggunakannya, aplikasi Fast cukup menarik untuk sekedar melihat kecepatan download. DOWNLOAD

Penutup

Setiap aplikasi mempunyai kelebihan dan kekurangan masing-masing. seperti halnya aplikasi speed test internet android. Jadi, silahkan sesuaikan saja sesuai selera dan kebutuhan smartphone yang kalian gunakan.

Mungkin hanya itu saja untuk artikel kali ini tentang Aplikasi Speed Test Internet Terbaik Untuk Android. Semoga bermanfaat.

Posting Komentar untuk "4 Aplikasi Speed Test Internet Terbaik untuk Android"

Website Instan